9 Tempat Makan Ala Korea Di Malang,
Tempat Makan Ala Korea Di Malang – Malang, kota yang terkenal dengan keindahan alamnya, juga menjadi tempat yang menarik bagi pecinta kuliner. Salah satu yang sedang naik daun adalah makanan ala Korea. Di tengah keberagaman kuliner di Malang, makanan Korea menawarkan pengalaman kuliner yang unik dan menarik. Dari hidangan kimchi yang segar hingga ramen yang […]
9 Cemilan Ibu Hamil Dan Tips Memilihnya
Cemilan Ibu Hamil – Bagi ibu hamil, mengonsumsi cemilan bukan hanya tentang mengisi perut yang kosong, tetapi juga tentang menjaga kadar gula darah agar tetap stabil dan menyediakan energi yang terus menerus sepanjang hari. Memilih cemilan tidak hanya sekedar memuaskan rasa lapar, tetapi juga harus memberikan nutrisi yang cukup untuk mendukung perkembangan bayi. Dibawah ini […]
Rekomendasi Snack Lebaran 2024 Untuk Isi Toples
Snack Lebaran 2024 – Menjelang Lebaran, tidak lengkap rasanya jika tidak ada persiapan makanan untuk menyambut momen spesial ini. Salah satu hal yang tidak boleh terlewatkan adalah persiapan snack Lebaran. Snack Lebaran menjadi salah satu hal yang dinantikan oleh banyak orang untuk menemani saat berkumpul bersama keluarga dan kerabat. Berbagai macam snack Lebaran dapat menjadi […]
10 Resep Camilan Khas Malang Yang Enak dan Bikin Rindu, Ada Bakso Malang
Resep Camilan Khas Malang – Malang, sebuah kota di Jawa Timur, memiliki beragam kuliner lezat, mulai dari yang khas tradisional hingga hidangan Kekinian seperti Pia Cap Mangkok mendol tempe, tahu telur, cwimie, dan Bakso Malang tentunya. Bagi yang belum kesempatan berkunjung ke Malang atau enggan keluar rumah, tak perlu cemas jika tidak dapat mencicipi hidangan […]
7 Ramen Hacks Yang Bisa Dicoba, Bahan Mudah Auto Ketagihan
7 Ramen Hacks 7 Ramen Hacks Yang Bisa Dicoba Indomie Tori Miso Creamy Kreasi pertama datang dari Indomie Tori Miso Creamy. Tanpa tambahan apa pun, rasanya sudah lezat dengan kuah gurih dan potongan rumput laut yang menambah selera makan. Bahan yang diperlukan: Cara memasak Indomie Tori Miso yang praktis: Ramen mayo hack Seperti namanya, hidangan […]
11 Mie Ramyeon Korea Yang Hits, Favorit Pecinta K-Drama!
Mie Ramyeon Korea – Ramyeon atau ramyun, merupakan makanan khas Korea yang sudah mendapatkan popularitas yang besar di Indonesia. Selain kelezatannya, masyarakat Indonesia menyukai ramyun karena sering muncul dalam drama Korea atau Drakor. Seperti yang diketahui, Drakor menjadi salah satu tontonan favorit di kalangan masyarakat Indonesia, terutama di kalangan anak muda. Mie ramyeon Korea tidak […]
Rekomendasi 13 Minuman Korea Kekinian, Populer dengan Kesegarannya
Minuman Korea Kekinian – Siapa yang bisa menolak daya tarik Korea Selatan? Selain cita rasa kuliner yang menggoda dan fenomena K-Pop yang memukau, negara ini juga menawarkan berbagai minuman khas yang tak kalah menarik. Tidak hanya karena rasanya yang menggoda, beberapa di antaranya bahkan memberikan sensasi hangat seperti yang bisa dirasakan dari wedang jahe. Dari […]
Lezatnya 11 Camilan Legendaris Malang Yang Ngangenin Ini Wajib Anda Coba
Camilan Legendaris Malang – Menikmati makanan legendaris khas Malang menjadi hal yang tak boleh terlewatkan bagi penggemar kuliner yang sedang berkunjung ke kota tersebut. Malang memang terkenal sebagai salah satu destinasi wisata favorit di Indonesia, dengan beragam tempat wisata mulai dari alam, kekinian, edukatif, hingga kuliner yang dapat dinikmati. Pia Cap Mangkok atau yang sering […]
Mengenal Apa Itu Rabboki, Jajanan Korea Yang Lezat Ada di Malang
Apa Itu Rabboki – Penggemar drama Korea dan makanan Korea tentu sudah familiar dengan Rabokki, hidangan lezat yang sering tampil dalam drama Korea. Rabokki merupakan street food Korea terkenal yang menggabungkan mie ramen dengan dukboki (tteokbokki), yang juga dikenal sebagai rice cake atau kue beras. Rabboki ini kini telah bisa dinikmati tanpa perlu mendatangi Korea […]
Minuman Hits Korea, Ada yang Sudah Kamu Coba?
Minuman Hits Korea – Jika kita membicarakan makanan Korea, kamu yang merupakan penggemar K-pop pasti sudah sangat mengenalnya. Mulai dari Kimbab, Ramyeon, Bibimbap, Tteokbokki, hingga Samyang, berbagai hidangan khas Korea tersebut sering kali ditemui dalam acara kuliner atau drama Korea. Namun, bagaimana dengan minuman ala Korea? Apakah kamu juga memiliki minuman favorit sendiri dari negara […]